Hallo semuanyaaa kembali lagi bersama saya disini, jadi kita akan melanjutkan tulisan ini tentang Docker. Setelah beberapa hari ini belajar tentang Docker dan memahami saya lumayan kagum dengan Docker ini.

Kenapa tidak kagum, Docker ini dia bisa membuat aplikasi yang berbasis container dan ringan hanya dalam beberapa detik saja dalam satu kali baris command. Ya walaupun di baliknya ada sebuah config file yang harus di bikin tetapi itu lebih cepat dari kita membuat aplikasi dari awal, contohnya kita membuat sebuah webserver yang dimana yang dibutuhkan untuk membuat nya kita harus ngebuat vm, setting setting config dan lain lain. Agak membutuhkan waktu yang banyak untuk membuat satu web server.

Sedangkan Docker ini kita bisa membuat puluhan aplikasi atau server dalam satu kali perintah dan satu file config memang sepowerfull itu Docker. Ya kemungkinan saya akan mempelajari nya lebih dalam lagi tentang Docker ini dan memberikan tips dan tutorial kedepannya yang akan saya tulis di blog ini. Jadi segitu saja singkat dan padat hehe. Sampai jumpa di blog selanjutnya bye bye


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *